Sinergitas (TNI-POLRI) Polsek Plered Polresta Cirebon Dalam Rangka Monitoring Pengamanan Hiburan Organ Tunggal Di Desa Sarabau

    Sinergitas (TNI-POLRI) Polsek Plered Polresta Cirebon Dalam Rangka Monitoring Pengamanan Hiburan Organ Tunggal  Di Desa Sarabau

    KAB. CIREBON -  Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa bersinergi dalam tugas adalah merupakan Patner di lapangan dari TNI-POLRI, dalam melaksanakn monitoring/ pengamanan hiburan organ tunggal dalam rangka memeriyahkan hajatan pernikahan di Ds. Sarabau Kec. Plered , Jum'at (22/12/2023).

    Pelaksanaan monitoring dan Pengamanan hiburan rakyat organ tunggal di Ds. Sarabau Kec. Plered Kab. Cirrebon dalam rangka memeriyahkan hajatan pernikahan dan masyarakat terhibur hiburan Organ tunggal.

    Dalam pelaksanaan pengaman organ tunggal tersebut Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa memberikan himbauaan kamtibmas agar para penonton yang ingin berjoget diatas panggung agar diatur, unutuk ketertiban yang joget di atas panggung cukup empat pasang saja tidak lebih dari dua pasang agar masyarakat merasa nyaman serta penonton yang lain bisa kebagian untuk berjogget diatas panggung. Selain itu diharapkan semua penonton menjaga ketertiban dan keamanan di lingkungannya.

    Dengan adanya himbauan kamtibmas dari petugas pengamanan yang beesinergi dengan TNI-POLRI tersebut masyarakat merasakan aman dan nyaman .

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Plered AKP Uton Suhartono SH, menuturkan pengaman serta himbauan kamtibmas yang disampaikan oleh Bhbinkamtibmas dan Bhabinsa tersebut merupakan suatu upaya pencegahan agar tidak terjadinya suatu perbuatan yang membuat keributan dan bisa memberikan rasa aman dan nyaman.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Babakan Polresta Cirebon Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Antispasi Kejahatan Pada Malam Har Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Patroli Polsek Kaliwedi Sambangi Karyawan Alfamart untuk Jalin Kemitraan dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami