Bhabinkamtibmas Polsek Beber Polresta Cirebon Desa Cikancas Sambang Dialogis Dengan Pemuda Desa

    Bhabinkamtibmas Polsek Beber Polresta Cirebon Desa Cikancas Sambang Dialogis Dengan Pemuda Desa

    KAB.CIREBON -   Beber ( 09/10/2024)Polsek Beber Polresta Cirebon dalam upaya memelihara kondusifitas di desa, melalui Unit Binmas yang dimana melalui seorang anggota Bhabinkamtibmas Desa Cikancas kecamatan Beber Bripka Randy, merupakan seorang Bhabinkamtibmas yang aktif melakukan dialogis kamtibmas dengan pemuda dan masyarakat setempat. Dalam sambang dialogis malam tadi, Bripka Randy mengingatkan agar para pemuda dan masyarakat tidak melakukan tindakan yang melanggar hukum seperti mengkonsumsi narkoba dan bermain judi online.

    Bripka Randy menjelaskan bahwa tindakan yang merugikan diri sendiri maupun orang lain harus dihindari demi menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman untuk ditinggali. Ia pun menghimbau masyarakat untuk tetap bekerja keras dan berusaha dalam menggapai kesuksesan dengan jalan yang benar.

    Lebih lanjut, Kapolsek Beber AKP Mochamad Achir SH juga menyampaikan pentingnya berpartisipasi dalam kegiatan sosial seperti gotong royong dan kegiatan kemasyarakatan lainnya, sebagai bentuk pengabdian dan membantu menciptakan lingkungan yang lebih baik.

    Pertemuan tersebut berlangsung dengan penuh keakraban dan dialogis, tanpa adanya paksaan atau intimidasi dari pihak Bhabinkamtibmas. Bripka Randy berharap, kegiatan ini bisa membantu masyarakat untuk lebih peduli terhadap keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni SIK, SH, MH mengatakan dari tempat terpisah melalui Kapolsek Beber AKP Mochamad Achir SH dalam upaya menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman, peran serta masyarakat sangat penting untuk terus dijaga dan ditingkatkan. Diharapkan, melalui dialogis kamtibmas, masyarakat bisa lebih sadar akan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban untuk menciptakan desa yang lebih baik.

    polri polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Kali ini Desa Jamblang menjadi Sasaran kunjungan...

    Artikel Berikutnya

    Pengaturan Pagi Hari Polsek Sumber Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Dalam rangka menyambut hari raya Idul Adha Polsek Plered menyerahankan 1(satu) ekor kambing Qurban di Ponpes Keban Pring.
    Gatur PH. Pagi di laksanakan dj depan SDN3 Tegalsari,  Pengaturan Lalu-lintas pagi untuk memberikan pelayanan kepada anak2 sekolah dan masyarakat serta cegah Tawuran Pelajar.
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanas, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Di Desa Binaannya
    Respon Cepat  Kapolsek Gebang Polresta Cirebon AKP Wawan Hermawan,S.H kunjungi warga yang Telah di Evakuasi terdampak banjir  Luapan Sungai  Ciberes di Desa Dompyong Kulon Kecamatan Gebang
    Patroli Siskamling polsek Gebang Polresta Cirebon ajak warga cegah kejahatan malam
    Respon Cepat Polsek Talun Bubarkan Kerumunan Pelajar
    Dalam rangka menyambut hari raya Idul Adha Polsek Plered menyerahankan 1(satu) ekor kambing Qurban di Ponpes Keban Pring.
    Polri peduli Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon memberikan  santunan kepada Anak Stunting di Desa Ujungsemi
    Melalui program Police Goes To School, Kapolsek Sumber sambangi Pelajar cegah Kenakalan Remaja
    Lewat Sambang, Bhabinkamtibmas Kelurahan pasalakan Ajak Warga Wujudkan Kamtibmas Yang Kondusif (21/11/24)
    Rutinitas Pengaturan Lalu Lintas di Pagi hari Polsek Karangsembung Membantu Memudahkan Kegiatan Masyarakat
    Cegah kemacetan dan tawuran pelajar, Polsek Lemahabang atur lalu lintas di pertigaan Cipeujeuh.
    Knalpot yang tidak sesuai Spesifikasi Teknis / BRONG di tertibkan oleh Polsek Gempol Polresta Cirebon.
    Berikan pelayanan kepada masyarakat di pagi hari polsek gegesik melaksanakan pengaturan lalu lintas di depan smpn 3 Gegesik.
    Laksanakan Patroli  Sahur di Bulan Ramadhan, Personil Polsek Lemahabang berikan woro-woro.

    Ikuti Kami